Barcelona Pulangkan Joao Felix ke Atletico Madrid

Barcelona Pulangkan Joao Felix ke Atletico Madrid – Asa Joao Felix untuk melanjutkan karir bersama Barcelona kelihatannya bakal kandas. Sang pemain di laporkan akan di kembalikan ke Atletico Madrid di musim panas nanti. Felix kelihatannya tak akan bersama Barcelona lagi di musim panas nanti. Jelas hal ini akan Felix kecewa dengan apa yang di harapkannya bersama Barcelona untuk tetap di Camp Nou musim depan.

Felix bergabung dengan Barcelona pada musim panas tahun lalu. Sang pemuda di pinjamkan Atletico Madrid selama satu tahun ke Barcelona. Sementara Felix bermain bagus di Barcelona meski tak selalu turun stater di tim utama Barcelona. Pelatih Xavi kelihatannya kurang memberikan jam bermain kepada sang penyerang di masa peminjamannya. Pasalnya para penyerang di posisi Felix cukup banyak di tim utama Barcelona untuk menjadi persaingan ketat tentunya.

Felix sendiri berulang kali mengutarakan bahwa ia masih betah bermain di Barcelona. Ia ingin melanjutkan karirinya bersama Barcelona. Namun keinginan Felix tak akan menjadi kenyataan. Pasalnya sang winger akan di pulangkan ke Atletico Madrid di musim panas nanti. Hal ini karena terkaitan Barcelona dengan finansial mereka yang tak bisa mempermanenkan Felix menjadi pemain mereka.

Laporan yang sama kemungkinan akan memastikan Felix akan di pulangkan ke Atletico Madrid. Dana Barceloan untuk membeli pemain tak memiliki finansial yang banyak Apalagi mereka saat ini tengah berjuang menstabilkan keuangan mereka tentunya. Memastikan Barcelona kini dengan beberapa tahapana mereka untuk stabilkan finansial mereka. Keuangan Barcelona kini harus di perhatikan, untuk itu mereka tak akan belanja pemain di musim panas nanti.

Barcelona Pada Finansial Yang Tak Bagus

Menurut laporan tersebut, Barcelona tida akan mempermanenkan Felix di musim panas nanti. Ini di sebabkan Barcelona memiliki masalah fiannsial. mereka tidak bisa keluar uang dalam jumlah besar untuk belanja pemain baru. Namun si sisi lain, Atletico Madrid membandrol sang pemuda dengan hargga yang tinggi. Jadi Barcelona menilai trasnfer Felix tidak memungkinkan untuk di lakukan pada musim panas nanti.

Alasan lain Barcelona tida mempermanenkan Felix karena mereka sudah punya stok yang melimpah di sektor lini serang mereka. Ada Ferran Torres, Raphinha, Lamine Yamal, Gavi dan Pedri yang memiliki posisi sama dengan Felix. Jadi mereka sudah kebanyakan pemain di posisi itu. Jadi ketimbang mengeluarkan uang untuk membeli Felix Barcelona akan mengeluarkan dana yang mereka beli untuk memperkuat posisi lainnya. Kemungkinan para pemain belakang Barcelona dan striker baru akan bisa mereka upayakan musim depan.

Namun Dana terbatas Barcelona juga tak akan bisa mendatangkan striker mahal atau pemain belakang mahal yang mereka butuhkan. Untuk itu Barcelona akan mencoba irit untuk tak membeli pemain yang banyak. Kemungkinan Barcelona akan mencoba mendatangkan satu atau dua pemain saja nantinya. Hal ini jelas Barcelona tak akan bisa membeli Felix dengan harga mahal yang telah di utarakan Atletico Madrid sebelumnya. Nah kita lihat saja, apakah Joao Felix akan bermain untuk Atletico Madrid di musim panas nanti untuk balik kandang?.

Barcelona