Rekor Harry Kane di Liga Champions Bersama Bayern Munchen

Rekor Harry Kane di Liga Champions Bersama Bayern Munchen

September 18, 2024 12:42 pm Published by

Rekor Harry Kane di Liga Champions Bersama Bayern Munchen – Menjadi penyerang yang kembali di akui untuk usia yang tidak muda. Harry Kane telah membawa Bayern Munchen dengan kemenangan telak atas laga Liga Champions. Pada permainan yang ganas untuk menjadi striker andalan Bayern Muncehn di tunjukannya di musim ini.

Bagi Harry Kane, mencetak gol ibarat candu. Pemain 31 tahun itu mencetak tujuh gol pada dua laga terakhirnya bersama Bayern Munchen. Kane menjadi jadi bintang Bayern Muncehn pada matchday pertama Liga Champions 2024/2025 lawan Dinamo Zagreb, Rabu ( 18/09/2024 ) dini hari WIB. Sementara Kane yang bermain bagus mencetak 4 gol dan Byaern menang dengan skor 9-2. Jelas dengan permainan bagus Kane yang benar tajam dan bisa di andalkan.

Tiga dari empat gol Bayern pada laga itu tercipta dari titik putih. Kane pastikan mencetak satu gol dari titik putih dan tiganya dari permainan apiknya untuk menyambung umpan rekan. Memastikan 4 gol dengan kemenangan telak yang pastikan Bayern dalam kondisi oke untuk bermain di Liga Champions. Sementara permainan tim utama Bayern tengah bagus dengan adanya beberapa pemain yang bermain lebih mendukung di musim ini.

Salah satunya adalah Musiala yang bermain apik bersama rekan serang nya Kane dan juga Gnarby bermain saling kompak di lini depan untuk bobol gawang lawan. Jelas beberapa pemain di musim ini tampak apik dalam laga mereka di Bundesliga maupun permainan di Liga Champions. Pastikan para pemain mendapatkan dukungan bagus dari pelatih baru mereka musim ini Vicen Kompany. Jelas menjadi pelatih yang bisa di andalkan jika mampu membawa Bayern dengan lebih baik musim ini.

Harry Kane Masih Pemain Hebat

Laga Bayern yang di dukung oleh permainan Harry Kane masih menunjukan hasil yang bagus tentunya. Memastikan Harry Ken dkk membawa Bayern mendapatkan kemenangan besar di pentas Liga Europa tertinggi. Hasil itu cukup memuaskan para petinggi Bayern dan juga pelatih Vicen Kompay yang melatih Bayern di musim ini. Sang pelatih yakin bahwa anak asuhnya dapat bermain konsisten bagus jika tidak ada halangan cedera atau masalah lainnya di tim utama mereka musim ini.

Sementara untuk Kane yang masih bisa di andalkan di usianya yang 31 tahun saat ini membuktikan striker tajam yang di andalkan tentunya. Jelas Kane dengan permainan bagus yang membawa rekannya tampil maksimal di awal musim ini. Dengan empat gol yang di peroleh di laga pertama Liga Champions jelas memberikan mental bagus pada ang striker tentunya. Jika bermain lebih baik musim ini jelas Kane bisa menjadi top skor di Liga Champions. Untuk sementara ini memastikan sang striker menjadi top skor puncak Liga Champions.

Sedangkan permainan sang striker yang memperoleh 4 gol jelas telah membawanya ke rekor baru. Rekor yang di capai Harry Kane adalah menjadi pemain Inggris yang pertama untuk mencetak gol terbanyak di Liga Champions. Harry Kane mencetak 33 gol di Liga Champions yang sebelumnya di pegang oleh Wayne Rooney dengan 30 gol yang di peroleh. Jelas gelar rekor Kane yang bagu sebagai pemain Timnas Inggris akan bisa bertambah banyak jika di ingat masih akan sangat benyak pertandingan Kane bersama Bayern di Liga Champions musim ini.

Categorised in:

This post was written by kilua