Sassuolo Comeback ke Serie A Sebagai Tim Promosi Dari Serie B

Sassuolo Comeback ke Serie A Sebagai Tim Promosi Dari Serie B – menjadi kiat balik tim Italia Sassuolo musim ini. Mereka di pastikan akan kembali bermain di Serie A pada musim 2025/2026 musim depan. Memastikan sebagai tim promosi dari Seri B yang terbaik untuk mengunci lolos mereka dari lima laga tersisa di Serie B. Hal ini menjadikan perjuangan keras Sassuolo yang terdegradasi hanya semusim saja dan kembali akan bermain di musim depan pada Serie A.

Sementara dengan permainan cemerlang Sassuolo di musim ini jelas dengan para pemain yang berjuang keras. Mereka berhasil megunci hasil tim promosi ke Serie B dengan sisa lima laga terakhir lagi. Berbeda 16 poin dari peringkat ke 3 Serie B yang di huni Spezia jelas Sassuolo tidak lagi akan keluar dari posisi dua besar. Mereka di pastikan sudah lolos dan akan bermain di Serie A musim depan.

Dengan permainan bagus Sassuolo di Serie B musim ini mereka tidak bisa di kejar poinya karena bermain dengan catatan kemenangan yang bagus. Sassuolo memastikan 75 poin dari 33 pertandingan dan menyisahkan lima laga lagi untuk sudah mengunci sebagai tim promosi ke Serie A musim depan. Pastika dengan catatan 23 kemenangan. enam laga imbang dan 4 kekalahan membawa Sassuolo ke Serie A musim depan saat ini.

Musim Lalu memang Sassuolo terdegradasi setelah 11 tahun bertahan di Serie A. Namun mereka tak butuh waktu lama untuk bangkit kembali ke Serie A. Dengan permainan yang bagus dan kerja keras tim utama Sassuolo kompak atas tim utama mereka bermain di Seri B. Hal ini memastikan Sassuolo telah memastikan diri mereka bermain di musim depan pada Serie A.

Sassuolo Incar Gelar Juara Serie B

Meski Sassuolo sudah memastikan mereka sebagai tim promosi ke Serie A musim depan, Sassuolo tidak merasa puas. Hal ini di karenakan mereka belum puas jika tidak juara Serie B tentunya. Jadi untuk itu akan fokus di beberapa laga terakhir pada Serie B untuk memastikan gelar juara di musim ini. Sedangkan pesaing mereka paling dekat dengan jarak poin adalah Pisa, namun Sassuolo masih unggul sembilan poin untuk berada di atas kertas meraih gelar juara.

Pertandingan Serie B hanya tinggal lima laga terkahir unruk Sassuolo lakoni dengan cemerlang tentunya. Jadi hal ini memastikan Sassuolo dengan sekanerio menang tiga laga lagi untuk bisa juara dan tidak bisa di kejar lagi poinya oleh pesaing mereka yang di runner up yaitu Pisa. Pastikan hal ini juga bisa Sassuolo pastikan dengan dua kemenangan dan satu laga imbang untuk mengantarkan Sassuolo menjadi gelar juara Serie B musim ini.

Untuk saat ini Sassuolo hanya akan fokus untuk pertandingan mereka di Serie B setelah memastikan diri lolos sebagai tim promosi ke Serie A musim depan. Sementara Sassuolo akan bermain kandang kontra Frosinone pada 21 April mendatang sebagai target kemenangan tiga poin mereka. Baru setelah itu akan bermain tandang pada 26 april kontra Modena. Kedua laga itu akan di jadikan Sassuolo menang sebagai harga mati. Nah kita lihat saja nanti hasilnya di dua pekan kedepan, apakah Sassuolo berhasil meraih gelar juara lebih cepat?.

Berita Bola